Materi IPS Kelas 2 Semester 2

Standar Kompetensi            :   2. Memahami kedudukan dan peran anggota dalam  keluarga dan                                                        Lingkungan   tetangga 
Kompetensi Dasar            :   2.1  Mendeskripsikan kedudukan dan peran anggota keluarga


Kedudukan Anggota Keluarga
Anggota keluarga
          Kita hidup dalam keluarga,keluarga terdiri atas ayah ibu dan anak-anak ,keluarga yang terdiri atas ayah ibu dan anak anak  di sebut keluarga batin atau keluarga inti dalam masyarakat Indonesia terdapat banyak keluarga yang anggota keluarganya bukan dari keluarga inti ada anggota keluarga lain misalnya kakek nenek paman bibi dan keponakan karena mereka tinggal di bawah satu atap makan minum bersama maka semua dikatakan sautu keluarga gabung atau keluarga luas. Keluarga inti keluarga gabung jika hidup makan bersama dari dapur yang sama maka keluarga tersebut disebut rumah tangga.
 
          Namaku Dea akau anak ke dua dari dua bersaudara orang menyebutku anak bungsu anak bungsu anak terakhir. Anak pertama di keluargaku bernama Nina anak pertama anak sulung ayah dan ibu saying kepada kami berdua keluargaku terdiri atas ayah ibu dan dua anak keluargaku termasuk catur warga.
Kedudukan anggota keluarga
          Setiap anggota keluarga memiliki kedudukan yang berlaku secara umum dan turun temurun. Ayah mempunyai kedudukan sebagai kepala keluarga kedudukan ibu sebagai ibu rumah tangga aku adik dan kakakku kedudukannya anggota keluarga, ayah adalah suami dari ibu ayah dari anak anak ibu adalah istri dari bapak ibu dari anak anak. Anak berkedudukan sebagai anak dari ayah ibu kakak dari adik dan adik dari kakak.
Peran anggota keluarga
            Keluarga inti terdiri atas ayah ibu dan anak anak anggota keluarga mempunyai peranan masing masing, ayah bertugas mencari nafkah menghidupkan anak dan istrinya. Ibu mengatur rumah tangga dan mencari nafkah tambahan membimbing merawat mengasuh dan mendidik anak-anak hingga mencapai usia dewasa. Anak adalah anggota keluarga berperan membantu orang tua mematuhi nasihat orang tua dan menjaga harta benda jika orang tua tidak di rumah